Kamis, 25 Januari 2018

5 fakta tentang ibrahimovic

Berbagai fakta bisa digali dari kehidupan Ibra, baik mengenai persoalan pribadinya, sampai kariernya di dunia sepakbola. Berikut 5 fakta menarik Ibracadabra, seperti dilansir Srune, Boomsbeat, dan dari sumber-sumber lainnya:
1. Ibrahimovic lahir dari keluarga imigran
2. Ibra tak pernah secara terbuka mengungkapkan apa agamanya. "Bagi saya, ini tak mengubah apa-apa. Ayah saya adalah seorang Muslim, sedangkan ibu saya beragama Katholik. Segalanya tentang respek. Begini saya bertumbuh dan belajar. Ini saya," kata Ibra 
3. Ibra pernah mengalami masa-masa broken home di waktu kecil karena orang tuanya bercerai. Dia tinggal bersama ibu dan ayah tirinya, karena ada banyak konflik di dalam keluarga.
4. Ibra menguasai lima bahasa. Selain bahasa ibunya, Swedia, dia juga menguasai bahasa Bosnia, Inggris, Spanyol, dan Italia.
5. Ibra menjalin hubungan dengan pengusaha dan model Swedia, Helena Seger sejak 2002. Pasangan yang berbeda 11 tahun ini sudah memiliki dua anak laki-laki yakni Maximilian dan Vincent.
Itu adalah 5 fakta dari ibrahimovic,terimakasih telah membaca :)


Related Posts:

  • Cara bermain sepakbola sepak bola adalah olahraga dan permainan yang paling populer di dunia saat ini, dimainkan oleh lebih dari 200 juta orang di sekitar 200 negara. Dan karena memperlihatkan teknik, kerja sama tim, dan keahlian individu, sepak b… Read More
  • 5 fakta tentang ibrahimovic Berbagai fakta bisa digali dari kehidupan Ibra, baik mengenai persoalan pribadinya, sampai kariernya di dunia sepakbola. Berikut 5 fakta menarik Ibracadabra, seperti dilansir Srune, Boomsbeat, dan dari sumber-sumber lainnya:… Read More
  • Tips Memonetasi Blog Tips cara memonetasi blog adalah sebagai berikut       1. Mengikuti program per pay click           Ada sebagian bisnis PPC lokal yang bisa anda diikuti diantaranya adalah  &nbs… Read More
  • Pendaftaran Siswa BaruVisi SMPK Santa Maria II setia mewujudkkan  pendidikan yang beriman, bersaudara, berilmu, dan berbudaya  Misi   - Mendampingi warga sekolah agar memiliki iman yang hidup   - Menumbuhkan semangat persaudar… Read More
  • Nutmeg Football Nutmeg adalah istilah dalam Bahasa inggris yang berarti terowongan, dalam lapangan hijau Nutmeg bisa diartikan dengan ‘sebuah teknik menggulirkan bola melewati diantara dua kaki pemain lawan’. Akan tetapi … Read More

0 komentar:

Posting Komentar